Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2021

Etika Bermedia Sosial

Gambar
 Assalamualaikum wrb. Saya Qatrin dari 8E SMP Labschool JKT ingin menjelaskan etika bermedia sosial.   Pada masa sekarang ini penggunaan media sosial tidak bisa dihindari dan sudah menjadi alat komunikasi yang digunakan oleh individu, organisasi sosial bahkan perusahaan untuk tujuan tertentu. Sebagai seorang pelajar, pada masa pandemi ini media sosial sering dipakai dalam tugas sekolah untuk menggantikan publikasi secara fisik seperti poster, artikel dan majalah dinding. Ditambah lagi karena minimnya komunikas secara langsung di sekolah, media sosial juga sering digunakan untuk saling berkabar dengan teman sekolah dan sanak saudara.    Dalam menggunakan media sosial yang harus selalu diingat adalah menjaga etika di media sosial. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam menggunakan media sosial. Pertama adalah penggunaan bahasa. Gunakanlah bahasa yang sesuai untuk target pembaca media sosial yang digunakan. Pilihlah bahasa yang jelas sehingga pembaca dapat langsung mengerti maksud

INVITA

Gambar
  Assalamualaikum wrb.   Saya Qatrin dari 8E SMP Labschool Jkt ingin bercerita tentang kegiatan Invita yang diadakan setiap tahun untuk kelas 8. Kali ini, melalui dunia maya.   Destinasi pertama kita adalah Candi Borobudur. Borobudur adalah kuil Buddha terbesar di dunia. Candi terdiri dari sembilan platform bertumpuk, enam persegi dan tiga lingkaran, diatapi oleh kubah pusat, dengan 2.672 panel relief dan 504 arca Buddha, 72 patung Buddha, masing-masing duduk di dalam stupa berlubang.    Kemudian berikut ke Candi Prambanan. Ia adalah candi Hindu terbesar di Indonesia. Candi tersebut didedikasikan untuk TrimÅ«rti, ekspresi Tuhan sebagai Pencipta (Brahma), Pemelihara (Wisnu), dan Penghancur (Siwa).   Lalu, kami ke Sentra Batuk Giri Loyo. Sentra batik tulis khas keraton terbesar di Yogyakarta. Ia sebagai toko batik, tempat wisata batik di Jogja, dan kita dapat belajar dan mendapatkan kursus membuat batik.   Setelah itu, kami ke Museum Merapi. Museum ini dibuat untuk menceritakan gunung api

Liburan di Masa Pandemi

Gambar
Assalamualaikum wrb.   Saya Qatrin dari 8E SMP Labschool Jkt ingin bercerita tentang libur saya di masa pandemi.   Libur saya diawali dengan beristirahat di rumah. Saya membangun balik energi untuk sekolah nanti. Saya menonton drama, main game, dan makan makanan enak. Tentu saya juga membantu orang tua dalam kerja rumah tangga. Saya membantu mereka sapu, pel, masak, dan bersihin pasir kucing.    Berikutnya, orang tua saya merencanakan pergi ke Medan, tentu dengan protokol kesehatan. Sehari sebelum berangkat, kami pergi untuk swab test. Alhamdulillah semua keluar negative. Kami menyiapkan barang dan pergi ke airport.    Sampai di airport Soekarno Hatta, kita melihat banyak protocol Kesehatan yang harus dipatuhi untuk keselamatan kita. Tentu kita ikuti semua, seperti memakai masker, social distancing, cuci tangan, dan validasi test swab. Mendarat di airport Kualanamu, kami harus menunjukan aplikasi e-Hac agar bisa memberikan informasi kepada petugas airport.   Setelah itu saya diantar ke